
Siapa diantara kita yang tahu hibiscus atau bunga rosella ampuh sebagai obat tradisional menurunkan tekanan darah?
Ternyata hal ini ditunjukkan dari studi bahwa mengonsumsi bunga rosella dapat membantu menurunkan tekanan darah pasien hipertensi. Namun, mengapa bisa demikian ya?
Mari kita bahas senyawa aktif dalam 1 bunga rosela yang dapat membantu menurunkan tekanan darah pada penderita hipertensi. Berikut ini kandungan dalam bunga rosella:
-
Antosianin: Sebagai senyawa flavonoid paling penting dalam kelopak bunga rosella, Antosianin bertugas sebagai diuretik dan penurun alami tekanan darah.
-
Gossypetin: Senyawa flavonoid lain yang ditemukan pada bunga rosella bernama gossypetin. Senyawa ini memiliki sifat anti inflamasi dan dapat membantu melancarkan peredaran darah.
-
Glucoside hibiscin: Senyawa ini memiliki sifat antioksidan dan dapat membantu melindungi jantung dari kerusakan akibat radikal bebas. Glucoside hibiscin juga merupakan flavonoid yang ada dalam bunga rosella.
-
Theroine, leucine, valine, dan glycine: Sama seperti tiga senyawa di atas, senyawa-senyawa ini pun terdapat dalam bunga rosella dan dapat membantu menurunkan tekanan darah.
Nah, untuk memenuhi asupan bunga rosella, Acaii Friends bisa memilih Acaii Tea Varian Teatox Berry.
Kandungan bunga rosella yang bermanfaat ini tersaji murni sebagai bahan utama Teatox Berry. Disertai kombinasi cold-brewed green tea, madu, dan buah strawberry menjadikan Teatox Berry kaya akan vitamin, mineral dan antioksidan.
Mengingat kandungannya di atas, Teatox Berry pun membantu meringankan buang air besar dan membersihkan usus serta menghasilkan kulit yang halus. Yuk coba kandungan bunga rosella dalam Teatox Berry! Selamat mencoba.
**Fun fact: Setiap botol Teatox Berry mengandung 10 gram medicinal grade hibiscus tea.